Kumpulan Doa-doa yang Dibaca Ketika Hujan Lebat

- 27 Februari 2023, 16:51 WIB
Ilustrasi hujan lebat. Kumpulan Doa-doa yang Dibaca Ketika Hujan Lebat.
Ilustrasi hujan lebat. Kumpulan Doa-doa yang Dibaca Ketika Hujan Lebat. //Antara/Nova Wahyudi

Artinya:
"Ya Allah, sungguh aku mohon kepada-Mu kebaikan angin ini, kebaikan apa yang ada padanya, dan kebaikan pada tujuan angin ini diembuskan. Aku berlindung kepada-Mu dari keburukan angin ini, keburukan apa yang ada padanya, dan keburukan tujuan angin ini diembuskan."

Baca Juga: Hasil MasterChef Indonesia 10 di RCTI 26 Februari 2023: Anna Tereliminasi di TOP 7, Ini Nama Kontestan TOP 6

3. Melansir dari laman NU, Rasulullah SAW pernah menghentikan dan mengalihkan hujan ke tempat lain atas izin Allah SWT. Berikut doa yang diucapkan:

اللهم حوالينا ولا علينا اللهم على الأكام والظراب وبطون الأودية ومنابت الشجر

Allahumma hawalayna wa la'alayna, allahumma alal akami wad thirobi, wa buthunil audiyyati wa manabitis-syahari.

Artinya:
"Ya Allah, turunkanlah hujan di sekitar kami, dan jangan turunkan kepada kami untuk merusak kami. Ya Allah, turunkanlah hujan di dataran tinggi, beberapa anak bukit, perut lembah, dan beberapa tanah yang menumbuhkan pepohonan."

Demikian beberapa doa yang bisa dibaca ketika hujan lebat.***

Halaman:

Editor: Abdul Rokib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x