Penyebab Tidak Lolos Seleksi Kartu Prakerja, Mungkin NIK Terdaftar di Lembaga Lain! Simak Langkah Berikut

- 3 September 2021, 15:15 WIB
Penyebab Tidak Lolos Seleksi Kartu Prakerja, Mungkin NIK Terdaftar di Lembaga Lain! Simak Langkah Berikut.
Penyebab Tidak Lolos Seleksi Kartu Prakerja, Mungkin NIK Terdaftar di Lembaga Lain! Simak Langkah Berikut. /Tangkap layar /Prakerja

Literasi News - Tidak sedikit peserta Kartu Prakerja yang mengeluhkan penyebab tidak lolos adalah karena terdaftar sebagai penerima bantuan lain.

Menanggapi banyaknya pertanyaan dan keluhan peserta mengenai hal tersebut, pihak Kartu Prakerja memberikan solusi melalui unggahan akun Instagram resminya.

Dikutip Literasinews.com dari akun Instagram resmi @prakerja.go.id Jum'at 3 September 2021.

Baca Juga: Gagal Terus Saat Daftar Prakerja? Bisa Jadi Ini Salah Satu Penyebabnya

Simak langkah-langkah berikut:

• NIK terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan sebagai penerima BLT/BSU?

Cek statusmu di www.bsu.kemnaker.go.id atau melalui Call Center di nomor 1500 630.

• NIK terdaftar sebagai penerima BPUM (Banpres Produktif Usaha Mikro)?

Cek statusmu di eform.bri.co.id/bpum.

Halaman:

Editor: Zaenal Mutaqin

Sumber: Instagram prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x