Ngariung Bareng Kompakdesi, Rahmat Hidayat Djati Sampaikan Pemekaran Desa dan Kelurahan Adalah Kebutuhan!

- 12 Juni 2023, 07:46 WIB
Ngariung Bareng KOMPAKDESI, Rahmat Hidayat Djati Sampaikan Pemekaran Desa dan Kelurahan Adalah Kebutuhan!.
Ngariung Bareng KOMPAKDESI, Rahmat Hidayat Djati Sampaikan Pemekaran Desa dan Kelurahan Adalah Kebutuhan!. /Dok. Pribadi

"Salah satunya yaitu soal pemekaran desa/kelurahan yang penduduknya diatas 9000, dengan manfaat : memperpendek rentang kendali pelayanan pemerintahan, meningkatkan kemampuan keuangan desa/kelurahan yang bersumber dari APBN/APBD untuk pembangunan kesejahteraan masyarakat di desa/kelurahan," ujarnya.

Ia juga menyampaikan apresiasi terhadap komitmen sosial dan kemanusiaan dari para mantan Kepala Desa se-Kabupaten Karawang, dan akan memberikan bantuan.

"Terakhir, atas apresiasi terhadap komitmen sosial dan kemanusiaan para mantan kepala desa se-kabupaten Karawang yang tergabung dalam kompakdesi cabang kabupaten Karawang, saya akan memberikan bantuan asuransi jaminan kecelakaan kerja dan jaminan kematian kepada seluruh anggota kompakdesi yang bersedia, berdasarkan data dari pimpinan kompakdesi," tambahnya.***

Halaman:

Editor: Yuanitasari Ciptadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah