Ini Alasan Abah Jajang Menolak Jual Rumah di Lokasi Curug Citambur yang Ditawar 2,5 Miliar

- 1 April 2023, 03:07 WIB
Ini Alasan Abah Jajang Menolak Jual Rumah di Lokasi Curug Citambur yang Ditawar 2,5 Miliar.
Ini Alasan Abah Jajang Menolak Jual Rumah di Lokasi Curug Citambur yang Ditawar 2,5 Miliar. /Foto/Tangkapan layar YouTube Hardi ArtVenture

Literasi News - Beredar sebuah video di media sosial yang menunjukkan sebuah rumah milik Abah Jajang yang memiliki pemandangan langsung ke Curug Citambur.

 

Video yang menunjukkan rumah Abah Jajang yang menghadap Curug Citambur viral di media sosial karena memiliki pemandanganya yang menakjubkan, Saking indahnya, rumah tersebut pernah ditawar Rp 2,5 miliar.

Rumah Abah Jajang merupakan rumah panggung sederhana yang berbahan dasar kayu, meskipun sederhana tetapi bernilai tinggi lantaran viewnya langsung menghadap air terjun Curug Citambur dengan ketinggian sekira 130 meter.

Baca Juga: Sejarah Nama Curug Citambur, Lokasi, Harga Tiket Masuk dan Jam Operasionalnya

Video tersebut viral setelah sejumlah konten kreator mewawancarai Abah Jajang pemilik rumah panggung yang menghadap Curug Citambur banyak dibagikan di media sosial.

Dilansir dari kanal Youtube Hardi ArtVenture terlihat abah jajang sedang berbincang dengan pemilik akun tersebut.
Dalam perbincangannya, Abah Jajang membenarkan terkait kabar bahwa rumahnya sempat sitawar Rp 2,5 miliar namun ditolak.

"Bah, tadi juga abah menceritakan bahwa rumah ini beserta halamannya, berarti berikut menjual viewnya ya ibaratnya menjual pemandanganya sempet ditawar dengan harga 2 miliar kurang lebih bah, Betul itu bah? ," tanyanya

"Iyaa. Betul (ditolak 2,5 miliar) ," jawab abah jajang

Halaman:

Editor: Abdul Rokib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x