Wilayah Bandung Raya Alami Suhu Lebih Dingin Hingga Awal Tahun 2023, Ini Penyebabnya Menurut BMKG

- 29 Desember 2022, 20:14 WIB
Ilustrasi cuaca dingin saat hujan.* BMKG: Wilayah Bandung Raya mengalami suhu lebih dingin dibandingkan dengan suhu biasanya hingga awal tahun 2023.
Ilustrasi cuaca dingin saat hujan.* BMKG: Wilayah Bandung Raya mengalami suhu lebih dingin dibandingkan dengan suhu biasanya hingga awal tahun 2023. /Pixabay/markusspiske/

Namun, pada hari selanjutnya hingga 2 Januari 2023, hujan lebat hanya melanda Kabupaten Bandung Barat. Kemudian hingga 4 Januari 2023, Bandung Raya diprediksi masih mengalami hujan tetapi dalam skala ringan.

"Masyarakat dan instansi terkait agar tetap waspada terhadap peningkatan potensi terjadinya hujan lebat dan angin kencang menjelang siang hingga malam hari," kata Kepala BMKG Stasiun Geofisika Jawa Barat Indra Gustari.***

Halaman:

Editor: Dipo Sasono

Sumber: BMKG Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x