AEON Mall Sentul City Kebakaran, Tips Menghindari Kebaran Akibat Konsleting Listrik

- 22 Januari 2022, 13:24 WIB
Ilustrasi kebakaran.
Ilustrasi kebakaran. /DOK.PIKIRAN RAKYAT/

“Gaya elekstotatik ini diperoleh dari perbedaan potensial yang besar antara medan positif dan medan negatif,” tutur Alief Rahman melanjutkan penjelasan.


Kemudian Alief Rahman menerangkan bahwa kekuatan elektrik pada media ini bisa menahan besarnya medan listrik secara potensial.

“Karena kekuatan di elektrik media isolasi yang dapat menahan besarnya medan potensial (negatif dan positif),” kata Alief Rahman.

Baca Juga: 15 Link Twibbon Kuring Urang Sunda, Dengan Desain Menarik Bisa Anda Dapatkan Disini Gratis

Maka timbul ionisasi atau lompatan elektron. Lompatan elektron ini biasanya terjadi pada mediasi udara, padat, cair, ataupun gas.

“Ionisasi bisa terjadi pada mediasi diudara, padat, cair, ataupun gas,” ujar Alief Rahman.

Melihat peristiwa terjadi pada AEON Mall Sentul City, Bogor karena dugaan konsleting listrik yang saat itu menjadi pemicu kebakaran.

Jika lompatan listrik yang terjadi tidak ditanggulangi dengan baik, maka akan berdampak buruk pada lingkungan sekitar seperti kebakaran.

“Kebakaran ini biasanya karena konsleting listrik yang tidak ditanggulangi dengan baik,” kata Alief Rahman

Berikut Hal-hal untuk menanggulangi adanya lompatan listrik atau konsleting listrik:
1. Gunakan kabel listrik yang sesuai dengan ukuran, peruntukan, dan kapastitas daya hantarnya.

Halaman:

Editor: Zaenal Mutaqin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah