Inilah Perbedaan Gaji PNS dan PPPK: Alasan Pemerintah Meniadakan Tunjangan Pensiun Pada PPPK

- 12 Juli 2021, 21:35 WIB
Ilustrasi PPPK Non Guru. Inilah Perbedaan Gaji PNS dan PPPK: Alasan Pemerintah Meniadakan Tunjangan Pensiun Pada PPPK.
Ilustrasi PPPK Non Guru. Inilah Perbedaan Gaji PNS dan PPPK: Alasan Pemerintah Meniadakan Tunjangan Pensiun Pada PPPK. /Tangkap layar/Instagram @bkngoidofficial

Namun demikian pemerintah masih mencari dan merumuskan format terbaik bagi PPPK untuk masalah tunjangan pensiun. Sebagai tanda jasa atas pengabdian yang di berikan kepada negara.

Permasalahannya kontrak PPPK berkisar satu hingga lima tahun. Hal itu menjadi pertimbangan bagi pemerintah belum tuntas dalam merumuskan pemberian tunjangan pensiun, seperti yang diperoleh PNS selama ini.***

Halaman:

Editor: Zaenal Mutaqin

Sumber: BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah