Kyai dan Santri di Subang Daulat Gus AMI Jadi Presiden 2024

- 16 Juni 2021, 16:14 WIB
Kyai dan Santri di Subang Daulat Gus AMI Jadi Presiden 2024.
Kyai dan Santri di Subang Daulat Gus AMI Jadi Presiden 2024. /A Fauzi Ridwan/

Karenanya, dia meyakini jika ada yang ingin mengusik empat pilar kebangsaan tersebut jelas merupakan musuh negara. Bahkan Pancasila merupakan pengamalan dari Alquran sebagai pedoman umat Islam.

"Yang paling penting adalah saat akan menyekolahkan anak-anak harus tanya ke gurunya. Jangan sampai salah kaprah kemudian menyalahkan orang tua ketika pulang pendidikan," ujarnya.

Dia meyakini partai politik yang mewadahi aspirasi ulama, kyai dan santri terutama NU adalah PKB. Dia meminta warga jangan ragu untuk membesarkan anak-anaknya dididik oleh kyai NU.

"Dalam perjalanan sejarah jelas negara ini dibangun oleh para kyai," urainya.

Baca Juga: Bantu UMKM, Gus AMI Borong Seluruh Makanan Warung Nasi di Kegiatan FoodBank

Wakil Ketua Umum PKB Jazilul Fawaid mengungkapkan, sudah saatnya santri bisa memimpin bangsa.

"Ulama, santri adalah pemegang saham terbesar Republik ini. Saya atas nama pribadi dan lembaga mengucapakan terima kasih atas dukungan untuk ketum kami, Gus AMI menjadi persiden pada 2024 nanti," katanya.

Gus Jazil pun meminta para pendukun Gus AMI For Pesiden 2024 untuk tidak malu mensosialisasikan sosok Gus AMI kepada keluarga, lingkungan dan masyarakat luas. Selain itu, Gus Jazil juga memohon doanya untuk untuk keberhasil Gus AMI agar menjadi persiden. (*)

Halaman:

Editor: Dipo Sasono


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah