3 Rekomendasi Wisata Alam di Subang, Lengkap dengan Harga Tiket Masuk

- 26 Februari 2023, 09:17 WIB
3 Rekomendasi Wisata Alam di Subang, Cek Harga Tiketnya!.
3 Rekomendasi Wisata Alam di Subang, Cek Harga Tiketnya!. /Instagram / @ciminculfamily_camp/

Jam operasional Senin - Minggu kecuali hari Jumat pukul 07.00 -17.30 WIB

Harga tiket untuk satu orang ditarif dengan harga Rp 10.000. Jarak dari tiket masuk menuju area Curug Koleangkak hanya 50 meter, sambil menuju kolam kamu disuguhkan pepohonan rindang dan udara sejuk serta suara curug biru.

2. Sumber mata air Aqua Cipondok/ kolam renang Sumber

Berlokasi di Kampung Cipondok Desa Pasanggrahan, Kecamatan Kasomalang, Kabupaten Subang.

Sumber Mata Air Cipondok selalu ramai di kunjungi. Tidak hanya hari libur namun hari-hari biasapun terkadang ramai.

Pengunjung dapat berenang di air jernih yanh disuguhkan pegunungan di Sumber Mata Air Cipondok, selain itu akan dimanjakan dengan hamparan sawah dan indahnya bukit yang mengelilingi tempat wisata ini.

Baca Juga: Kode Redeem FF Free Fire Hari Ini, Klaim Sekarang Sekarang Hadiah Gratis

Akses masuk ke lokasi wisata ini cukup mudah, sekitar dua kilometer dari jalan raya Subang-Sumedang, melewati pintu masuk ke arah pabrik PT. Tirta Investama Subang (Aqua) kemudian ambil jalur kiri.

Bagi pengunjung yang menggunakan kendaraan roda empat, bisa memarkirkan kendaraan dipinggir jalan sebelum lokasi wisata, dan bisa menggunakan jasa ojek ataupun jalan kaki sekitar 800 meter.

Harga tiket masuk ke Sumber Air Mata Cipondok 2023 untuk orang dewasa ditarif Rp. 6.000 plus untuk parkir motor sebesar Rp. 5.000

3. Cimincul

Berlokasi di Sukamelang, Pasanggrahan, Kasomalang, Kabupaten Subang, alah satu wisata alam yang sedang hits di media sosial Subang.

Halaman:

Editor: Abdul Rokib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x