Referensi 5 jenis Olahan Daging Kambing dan Sapi, Mudah Dibuat dan Gak Bikin Ribet

- 29 Juni 2023, 13:45 WIB
Referensi 5 jenis Olahan Daging Kambing dan Sapi, Mudah Dibuat dan Gak Bikin Ribet
Referensi 5 jenis Olahan Daging Kambing dan Sapi, Mudah Dibuat dan Gak Bikin Ribet /usman-yousaf-eOktYr3tAMo-unsplash

Hal ini tentunya sangat baik untuk mengatasi daging kambing atau sapi yang masih menumpuk di rumah.

2. Nasi goreng kambing

Menu yang satu ini juga sudah tidak asing di Indonesia. Bahkan, di beberapa kota di Indonesia sudah banyak dijual dari mulai pedagang kaki lima hingga restoran-restoran mahal.

Kelezatan nasi goreng kambing ini memang sudah melegenda. Cara memasaknya pun tidak jauh berbeda dengan nasi goreng pada umumnya.

Hanya ditambahkan daging kambing yang dipotong kecil-kecil agar tekstur daging menjadi lebih empuk serta tambahkan rempah-rempah lainnya untuk menetralisir aroma daging kambing tersebut.

Bagian daging mana pun bisa digunakan untuk memasak nasi goreng kambing. Nasi goreng kambing biasanya dilengkapi dengan emping dan taburan bawang goreng.

Baca Juga: 6 Negara yang Merayakan Idul Adha Pada Kamis 29 Juni 2023

3. Empal

Masakan Empal bisa dicoba untuk sajian Idul Adha, yang semakin dekat. Bisa juga sebagai alternatif olahan daging kurban. Empal suwir bisa menjadi pilihan jika kamu ingin mengolah daging kurban menjadi lauk tahan lama.

4. Serundeng

Halaman:

Editor: Abdul Rokib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah