Cara Buat Akun, Daftar Vaksinasi Hingga Download Sertifikat Vaksin Di Aplikasi PeduliLindungi

- 21 September 2021, 11:07 WIB
Cara Buat Akun, Daftar Vaksinasi Hingga Download Sertifikat Vaksin Di Aplikasi PeduliLindungi.
Cara Buat Akun, Daftar Vaksinasi Hingga Download Sertifikat Vaksin Di Aplikasi PeduliLindungi. /Tangkapan layar/Instagram/@lawancovid19_id

Literasi News - Aplikasi PeduliLindungi adalah aplikasi yang dikembangkan untuk membantu instansi pemerintah terkait dalam melakukan pelacakan untuk menghentikan penyebaran COVID-19.

Aplikasi PeduliLindungi kini menjadi aplikasi yang wajib berada di smartphone kita di masa pandemi ini.

Mengingat Aplikasi ini memiliki kegunaan untuk skrining ketika akan masuk fasilitas umum dan penggunaan moda transportasi umum.

Baca Juga: Info Lokasi dan Jadwal Vaksin di Wilayah Kabupaten Subang, Selasa 21 September 2021

Sehingga, dengan aplikasi PeduliLindungi kita bisa menunjukkan atau mendownload Sertifikat Vaksin pertama dan kedua tanpa harus mencetaknya.

Selain itu, di lengkapi Fitur Quick Response (QR) Code atau pindai (scan) QR code Aplikasi PeduliLindungi akan memudahkan kita masuk dan keluar saat menggunakan fasilitas umum, seperti mal, sekolah, transportasi, tempat pariwisata, hingga moda transportasi.

Berikut cara buat akun Aplikasi PeduliLindungi

1. Download dan install Aplikasi PeduliLindungi lewat Play Store atau App store.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Liga Italia 18-21 September 2021, Napoli Kuasai Puncak Klasemen, Taklukan Udinese 4-0

Halaman:

Editor: Zaenal Mutaqin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x