Fadli Zon : Indonesia Makin 'Menakutkan' Bagi Dunia, Termasuk Negara Sahabat Sekalipun

- 28 Juli 2021, 12:35 WIB
Anggota DPR RI, Fadli Zon.
Anggota DPR RI, Fadli Zon. /dpr.go.id

Literasi News - Politisi Partai Gerindra Fadli Zon menyebut Indonesia menjadi negara yang menakutkan bagi dunia termasuk bagi negara sahabat.

Hal ini disampaikan Fadli Zon terkait dengan larangan yang dikeluarkan oleh Arab Saudi terhadap warganya memasuki 'daftar merah' kasus Covid-19 termasuk diantaranya Indonesia.

Bahkan Arab Saudi akan menghukum warganya dengan larangan berpergian selam tiga tahun jika kedapatan melanggar aturan tersebut.

Baca Juga: Amerika Kembali Alami Lonjakan Kasus Covid-19 Akibat 'Membuang' Masker, Ini Penjelasan Satgas PB IDI

Aturan ini dikelurkan oleh Arab Saudi sebagai pencegahanya penyebaran virus Corona di negaranya.

Menanggapi hal ini Fadli Zon menyebut Indonesia telah menjadi negara yang menakutkan bagi dunia terkait dengan penanganan Covid-19 selama ini.

"Indonesia makin “menakutkan” bagi dunia termasuk negara sahabat sekalipun," tulis Fadli Zon pada Rabu, 28 Juli 2021 dikutip Literasinews.com dari akun Twitter @fadlizon.

Baca Juga: Arab Saudi Segera Buka Umroh 1443 H, Inilah Persiapan dari Kemenag

Fadli Zon juga menyebut tingkat kepercayaan pada pengendalian Covid-19 dinilainya masih rendah.

Halaman:

Editor: Zaenal Mutaqin

Sumber: Twitter @fadlizon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x