Kenali Perbedaan Istilah Mata Minus, Plus dan Silinder, Ini Penjelasanya

- 20 Februari 2023, 19:31 WIB
Kenali Perbedaan Istilah Mata Minus, Plus dan Silinder, Ini Penjelasanya.
Kenali Perbedaan Istilah Mata Minus, Plus dan Silinder, Ini Penjelasanya. /Pixabay.com/Free-Photos

Literasi News- Istilah mata minus, plus, dan silinder memiliki pengertian yang berbeda secara medis.

Sscara umum mata minus, plus, dan silinder merupakan kondisi gangguan refraksi pada mata yang dapat mengganggu penglihatan sehingga pekerjaan tidak optimal.

Penyebabnya ada berbagai macam, mulai dari gaya hidup yang tidak sehat hingga kebiasaan buruk yang dapat menurunkan kinerja pada mata.

Baca Juga: 7 Benda Dalam Rumah yang Dipercaya Bisa Membuat Miskin Pemiliknya

Dilansir dari berbagai Sumber berikut Perbedaan mata minus, plus dan silinder :

1. Mata Minus (Miopi)
Mata Minus (Miopi), Disebut juga dengan rabun jauh dimana ganggua penglihatan pada mata ini menyebabkan pandangan menjadi kabur ketika melihat objek pada jarak jauh.Tetapi objek dalam jarak dekat dapat terlihat dengan jelas.

Pada mata minus penyebab utamanya adalah kornea yang terlalu melengkung tidak seperti pada mata normal. Mata tidak dapat membiaskan cahaya dengan benar pada titik fokus tunggal, sehingga cahaya yang masuk tidak dapat fokus dan jatuh tepat pada retina melainkan di depan retina.

Baca Juga: 15 Tanda Akan Mendapat Rezeki Besar Jika Binatang ini Masuk Ke Dalam Rumah, Menurut Kepercayaan Orang Terdahul

2. Mata Plus (Hipermotropi)
Mata Plus (Hipermotropi), Disebut juga dengan rabun dekat dimana gangguan penglihatan pada mata ini menyebabkan pandangan menjadi kabur saat melihat objek dalam jarak dekat.

sebaliknya ketika melihat objek dalam jarak jauh justru malah terlihat jelas. Pada mata normal cahaya yang masuk ke dalam mata akan jatuh tepat pada retina, tetapi tidak dengan mata plus dimana cahaya justru jatuh di belakang retina.

Halaman:

Editor: Abdul Rokib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x