Pendaftaran Beasiswa Unggulan Tahun Ini Dibuka Hingga 15 Agustus 2021. Ini Syarat dan Berkas yang Disiapkan

- 18 Juli 2021, 10:28 WIB
Pendaftaran Beasiswa Unggulan Tahun Ini Dibuka Hingga 15 Agustus 2021. Ini Syarat dan Berkas yang Disiapkan
Pendaftaran Beasiswa Unggulan Tahun Ini Dibuka Hingga 15 Agustus 2021. Ini Syarat dan Berkas yang Disiapkan /

2. Surat keterangan lulus/LoA Unconditional bagi mahasiswa yang baru diterima pada perguruan tinggi atau surat keterangan aktif kuliah dari dekan atau direktur pasca bagi mahasiswa on-going pada perguruan tinggi di dalam negeri;

3. Memiliki nilai IPK S2 minimal 3,40 pada skala 4,00 baik mahasiswa baru maupun on-going;

4. Diutamakan bagi mahasiswa yang memiliki kemampuan Bahasa Inggris dengan skor minimal TOEFL ITP 550/IBT 61 atau IELTS 6,0; dan

5. Membuat proposal rencana studi yang berisi alasan mengambil program studi yang dipilih dan rencana penelitian tugas akhir (disertasi).

6. Karya tulis berupa esai/karangan menggunakan Bahasa Indonesia, dengan ketentuan:

- Tema esai/karangan terkait dengan hal yang sudah diperbuat untuk bangsa;
- Esai/karangan ditulis pada form Berkas Persyaratan minimal 1.500 kata.

Baca Juga: Jubir Satgas Covid-19, dr Reisa Tidak Sarankan Penggunaan Masker Dobel pada Anak, Begini Penjelasannya

Sementara itu Calon Penerima Beasiswa Unggulan Kemendikbudristek wajib mempersiapkan berkas administrasi sebagai berikut:

- Kartu Tanda Penduduk (KTP)

- Kartu Tanda Mahasiswa (khusus on-going)

Halaman:

Editor: Hasbi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x