Kemenag Kekurangan 68.064 Guru dan Dosen. Kuota PPPK 2021 Hanya Dapat 14 Persen

- 20 Januari 2021, 18:31 WIB
ilustrasi. Kemenag kekurangan guru dan dosen, perlu tambahan kuota untuk seleksi PPPK 2021 untuk formasi guru dan dosen
ilustrasi. Kemenag kekurangan guru dan dosen, perlu tambahan kuota untuk seleksi PPPK 2021 untuk formasi guru dan dosen /Antara/Prasetia Fauzani/

Hal itu disampaikan Menag saat Rapat Kerja (Raker) bersama dengan Komisi VIII DPR RI, di Gedung Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin 18 Januari 2021.

Baca Juga: Setelah 3 Bulan Menghilang, Bos Alibaba Jack Ma Muncul Lagi ke Publik

Gus Yaqut mengatakan Kemenag akan membahas penambahan kuota untuk rekrutmen PPPK 2021 bersama Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) serta Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB)

“Kami akan mendiskusikan kekurangan kuota (PPPK) ini dengan Kemendikbud yang memiliki kuota mencapai lebih dari satu juta," katanya.***

Halaman:

Editor: Hasbi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x