6 Hari Puasa Bulan Syawal, Begini Bacaan Niat Puasa dan Waktu Pelaksanaan, Lengkap Bahasa Arab, Latin, Artinya

- 3 Mei 2022, 11:23 WIB
ILUSTRASI: 6 Hari Puasa Bulan Syawal, Begini Bacaan Niat Puasa dan Waktu Pelaksanaan, Lengkap Bahasa Arab, Latin, Artinya
ILUSTRASI: 6 Hari Puasa Bulan Syawal, Begini Bacaan Niat Puasa dan Waktu Pelaksanaan, Lengkap Bahasa Arab, Latin, Artinya //freepix.com/rawpixel.com/

Baca Juga: Jadwal Acara RCTI Hari Ini, Selasa 3 Mei 2022: After Married, Si Doel The Movie, dan Aku Bukan Wanita Pilihan

Puasa Syawal ini menjadi penyempurna setelah seorang muslim mengerjakan puasa Ramadhan selama sebulan penuh.

Waktu pelaksanaan puasa syawal ini lebih utama bila dilakukan enam hari berturut turut mulai 2, 3, 4, 5, 6, dan 7 Syawal. Namun dapat pula terpisah-pisah. Misalnya, mengerjakan puasa 6 hari di bulan Syawal setiap Senin dan Kamis.

Selain itu bisa pula memilih waktu pada pertengahan Syawal, bersamaan waktu puasa ayyamul bidh (pertengahan bulan), yaitu pada 13, 14, 15, 16, 17, 18, dan 19 Syawal atau dalam rentang waktu tertentu lainnnya.

Demikian informasi terkait bacaan doa niat puasa syawal pada enam hari di bulan syawal.***

Halaman:

Editor: Hasbi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x