Dalam Rangka HUT RI Ke-78 Karang Taruna dan Irmas Gelar Perlombaan, Ada Doorprize Mesin Cuci dan Hadiah Lainny

- 18 Agustus 2023, 07:31 WIB
Dalam Rangka menyambut Kemerdekaan Republik Indonesia RI ke-78
Dalam Rangka menyambut Kemerdekaan Republik Indonesia RI ke-78 /

Literasi News-Dalam Rangka menyambut Kemerdekaan Republik Indonesia RI ke-78. Karang Taruna Babakan yang diketuai oleh Abdul Manan (Dasam) Mengadakan Perlombaan dengan hadiah yang luar biasa.

Acara ini berjalan selama 2 hari, yaitu pada 17 Agustus 2023 dan acara inti pada hari Sabtu, 18 Agustus 2023. Dibuka dengan acara mengelilingi kampung dengan sepedah.

Tentunya bukan hanya mengelilingi kampung saja, tetapi juga sepedah dihias dengan unik dan menarik. Karena akan dinilai siapa yang unik kreatif itulah pemenangnya.

Baca Juga: KPU Maknai HUT RI Ke-78 Sebagai Kebebasan Memilih Pemimpin Bangsa, Dalam Pemilu 2024

Seperti setiap tahunnya Karang taruna dan Ikatan Remaja Masjid Nurul Falah (Irmas) mengadakan acara perlombaan Ibu-ibu, Bapak-bapak dan Anak-anak.

Mulai dari lomba Sepeda hias, memasukan belut kedalam botol, Voli, Futsal, balap karung, menyanyikan lagu wajib dan berbagai perlombaan lainnya.

"Acara ini adalah acara yang luar, karena karang taruna dan irmas ini selalu aktif setiap acara yang ada di kampung Babakan." Ujar Dasam
''Bagi kami acara tahunan ini sangat penting

Baca Juga: Anime Nanatsu no Maken ga Shihai suru Episode 7 Sub Indo: Link Nonton, Jadwal Tayang, dan Preview Sinopsis

Pada acara kemerdekaan RI ke-78 ini, diketuai oleh Riky Ryanto sebagai panitia Acara dan semua Pemuda-Pemudi Dusun Babakan.

Halaman:

Editor: Abdul Rokib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x