Pemerintah Desa Rancabango Gelar Festival Budaya Ruwat Bumi 5-12 November 2022, Berikut Susunan Acaranya

- 31 Oktober 2022, 14:16 WIB
Pemerintah Desa Rancabango Gelar Festival Budaya Ruwat Bumi 5-12 November 2022.
Pemerintah Desa Rancabango Gelar Festival Budaya Ruwat Bumi 5-12 November 2022. /

Literasi News - Ruwatan bumi adalah sebuah tradisi upacara adat masyarakat sebagai ungkapan rasa syukur terhadap Tuhan Yang Maha Esa atas hasil panen pertanian yang melimpah juga sebagai upacara penolak bala sekaligus penghormatan terhadap nenek moyang yang berjasa untuk suatu daerah tersebut.

Ruwatan sendiri berasal dari kata "ruwat" atau dalam bahasa sunda "ngarawat" yang artinya merawat atau menjaga. Sedangkan bumi mengandung arti tempat kita hidup. Kata lain ruwatan bumi berarti menjaga tempat kita hidup.

Kepala Desa Rancabango H. Rasam Suherman, menyampaikan tentang agenda acara Festival Budaya Ruwat Bumi Desa Rancabango, dimana acara Ruwat Bumi tersebut akan berlangsung dalam 7 hari.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Pisces, Aries, Capricorn, Aquarius Hari ini Senin 31 Oktober 2022

Pemerintah Desa Rancabango dalam hal ini mempunyai agenda Festival Budaya Ruwat Bumi yang di mulai pada tanggal 5-12 November 2022, dengan susunan acara sebagai berikut:

1. Kontes Kicau Burung : Sabtu-Minggu atau dari tanggal 5-6 November 2022, yang bertempat di GOR Desa Rancabango.

2. Istigosah Kubro : Minggu 6 November 2022 bertempat di halaman Desa Rancabango.

3. Lomba Tari Jaipong : Senin 7 November 2022, halaman Desa Rancabango.

Baca Juga: Jadwal Acara Indosiar Hari Ini Senin 31 Oktober 2022: Nonton Konser Grup 5 TOP 18 D Academy 5, Mega Film Asia

4. Lomba Melukis dan Mewarnai : Selasa 8 November 2022, bertempat di Halaman Desa Rancabango.

Halaman:

Editor: Yuanitasari ciptadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah