Dalam Islam, Kenapa ya Malaikat yang Wajib Diketahui Cuma 10?

- 13 November 2020, 11:12 WIB
Al-Quran
Al-Quran /Literasi News/

Literasi News - Salah satu rukun iman dalam Islam adalah beriman kepada para malaikat. Namun, kenapa malaikat yang wajib diketahui hanya 10 saja? Padahal Allah begitu banyak menciptakan para malaikat.

Bagi yang pernah duduk di bangku sekolah dasar atau belajar ilmu agama di pengajian, tentu masih ingat dulu kita diajari untuk beriman kepada malaikat-malaikat Allah.

Dalam kitab Jawahirul Kalamiyah karya Syekh Thahir bin Saleh Al Jazairi, bahwasannya malaikat itu banyak. Namun cuma 10 nama malaikat saja beserta tugasnya yang wajib diketahui.

Baca Juga: Temukan Pekerjaan Impianmu dengan Mudah, Disini!

Dijelaskan, malaikat adalah suatu bentuk makhluk halus yang diciptakan dari cahaya. Mereka adalah hamba Allah yang mulia, tidak butuh makan dan minum.

Mereka tidak pernah membantah segala yang diperintahkan Allah, dan senantiasa siap melaksanakan apa yang diperintahkan.

Jumlah mereka sangat banyak dan tidak ada yang mengetahui jumlah mereka kecuali Allah yang menciptakan mereka dari cahaya. Sebagaimana firman Allah SWT, “Dan tidak ada yang mengetahui tentara Tuhanmu melainkan Dia sendiri.” (Al-Muddatstsir, 31).

Baca Juga: Situ Bagendit mulai Bersolek, Bakal di Sulap Jadi Destinasi Wisata Kelas Dunia

Berikut kesepuluh malaikat yang wajib diimani beserta tugasnya:

Halaman:

Editor: Atep Abdillah Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x