Kabar Gembira Untuk Warga Jabar, Pemprov Jabar Kucurkan Bantuan Untuk Biaya Kuliah Rp25 Miliar Ini Syaratnya

- 25 Januari 2021, 08:45 WIB
Beasiswa di Provinsi Jawa Barat.
Beasiswa di Provinsi Jawa Barat. /Instagram/

 

Sementara untuk bantuan biaya kuliah prestasi jalur non-akademik pesyaratannya adalah :

Prestasi keagamaan, minimal hafal Al-Qur'an 5 juz (ditandai sertifikat yang diakui).

Prestasi olahraga, minimal menjuarai kejuaraan tingkat provinsi (dibuktikan sertifikat maksimal 3 tahun terakhir).

Prestasi kesenian, minimal mengikuti dan mendapat apresiasi karya seni/festival/ kegiatan tingkat nasional (TIM) dan tingkat provinsi (individu). (dibuktikan sertifikat maksimal 3 tahun terakhir).

Prestasi aktivis, minimal berkontribusi aktif di organisasi kemahasiswaan/kesiswaan dan/atau kemasyarakan dalam 3 tahun terakhir (ditandai dengan organisasi terkait).

Untuk informasi selengkapnya ada bisa kontak laman Instagram @disdikjabar atau kunjungi https://beasiswa-jfl.disdik.jabarprov.go.id/. *** (Abdul Rokib)

Halaman:

Editor: Zaenal Mutaqin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x