Lirik Lagu Nasional Garuda Pancasila yang Biasa Dinyanyikan Saat Upacara Hari Kemerdekaan RI

- 11 Agustus 2022, 11:08 WIB
Lirik Lagu Nasional Garuda Pancasila yang Biasa Dinyanyikan Saat Upacara Hari Kemerdekaan RI
Lirik Lagu Nasional Garuda Pancasila yang Biasa Dinyanyikan Saat Upacara Hari Kemerdekaan RI /YouTube Lagu Nasional Indonesia

Literasi News – Simak lirik lagu nasional Garuda Pancasila yang bisa dinyanyikan saat momentum perayaan dan upacara di Hari Kemerdekaan RI.

Sementara itu, lirik lagu nasional Garuda Pancasila diciptakan oleh Prohar Sudharnoto, seorang seniman dan komponis kelahiran Kendal, 24 Oktober 1925.

Sebelum berkarir di dunia musik dan menciptakan lirik lagu nasional Garuda Pancasila, Sudharnoto diketahui sempat belajar di Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI).

Baca Juga: 17 Jenis Lomba Ini Biasa Dimainkan Saat Perayaan HUT RI ke 77, Ayo Meriahkan Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2022

Berikut lirik lagu nasional Garuda Pancasila ciptaan Sudharnoto yang biasa berkumandang saat perayaan Hari Kemerdekaan RI.

Garuda Pancasila

Akulah pendukungmu

Patriot proklamasi,

sedia berkorban untukmu.

Pancasila dasar negara,

rakyat adil makmur sentosa,

pribadi bangsaku.

Ayo maju maju,

ayo maju maju,

ayo maju maju.

Garuda pancasila

Baca Juga: Hasil Piala Super Cup 2022: Real Madrid Juara, Tundukkan Frankfurt 2 Gol Tanpa Balas, Samai Rekor Milan, Barca

Akulah pendukungmu

Patriot proklamasi,

sedia berkorban untukmu.

Pancasila dasar negara,

rakyat adil makmur sentosa,

pribadi bangsaku

Ayo maju maju,

ayo maju maju,

ayo maju maju.

Itulah lirik lagu nasional Garuda Pancasila ciptaan Prohar Sudharnoto yang biasa dinyanyikan saat momentum perayaan Hari Kemerdekaan RI.***

Editor: Abdul Rokib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah