Jadwal Kualifikasi Piala Asia 2023 Timnas Indonesia Live Indosiar 8-15 Juni 2022: Cek Jam Tayang Pertandingan

- 7 Juni 2022, 20:16 WIB
Jadwal Kualifikasi Piala Asia 2023 Timnas Indonesia Live Indosiar 8-15 Juni 2022: Cek Jam Tayang Pertandingan
Jadwal Kualifikasi Piala Asia 2023 Timnas Indonesia Live Indosiar 8-15 Juni 2022: Cek Jam Tayang Pertandingan /Instagram/@PSSI

Literasi News - Jadwal Kualifikasi Piala Asia 2023 Timnas Indonesia akan dimainkan 8-15 Juni 2022. Siaran langsung pertandingan garuda muda bakal ditayang Live Indosiar dan Live Streaming Vidio. Simak jam tayang pertandingannya.

Di Kualifikasi Piala Asia Timnas Indonesia tergabung dalam Grup A bersama Kuwait, Yordania, dan Nepal. Siaran langsung pertandingan pasukan garuda bisa disaksikan Live Indosiar maupun Live Streaming Vidio.

Sesuai Jadwal pada fase grup Kualifikasi Piala Asia 2023 Timnas Indonesia akan berhadapan dengan tuan rumah Kuwait. Siaran langsung Duel kedua tim bisa disaksikan Live Indosiar dan Live Streaming Vidio.

Baca Juga: Daftar Nama Pemain Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023: Egy, Ernando Ari, dan Evan Dimas Absen

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menjanjikan anak asuhannya akan tampil maksimal di Kualifikasi Piala Asia 2023 agar bisa meraih tiket ke putaran final. 

"Bola itu bundar, pastinya kami akan bekerja maksimal melawan Kuwait, Yordania, dan Nepal," kata Shin Tae-yong, dilansir dari laman resmi PSSI.

Berikut ini jadwal pertandingan dan siaran langsung Kualifikasi Piala Asia 2023 timnas Indonesia pada 8-15 Juni 2022 ditayangkan Live Indosiar dan Live Streaming vidio :

Baca Juga: Rumah Dua Lantai di Cipanas, Kabupaten Cianjur, Terbakar, Kerugian Ditaksir Ratusan Juta Rupiah

Rabu, 8 Juni 2022
23:15 WIB - Kuwait vs Timnas Indonesia
Lokasi : Stadion Jaber Al-Ahmad International
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio

Minggu, 12 Juni 2022
02:15 WIB - Timnas Indonesia vs Yordania
Lokasi: Stadion Jaber Al-Ahmad International
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio

Halaman:

Editor: Hasbi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x