Kartu Prakerja Gelombang 41 Telah Dibuka Hari ini, Simak Cara Mendaftar Agar Bisa Lolos

- 14 Agustus 2022, 13:11 WIB
Ilustrasi, Kartu Prakerja Gelombang 41 Telah Dibuka Hari ini, Simak Cara Mendaftar Agar Bisa Lolos
Ilustrasi, Kartu Prakerja Gelombang 41 Telah Dibuka Hari ini, Simak Cara Mendaftar Agar Bisa Lolos /PIXABAY/@iqbalnuril

6. Maksimal 2 NIK dalam 1 KK yang menjadi Penerima Kartu Prakerja.

Baca Juga: Isekai Yakkyoku Episode 6 Sub Indo, Simak Link Nonton dan Sinopsis Selengkapnya

Berikut adalah langkah-langkah mendaftar kartu prakerja:

1. Buka laman www.prakerja.go.id

2. Daftar dengan data diri kamu. Siapkan e mail, NIK, nomor KK dan nomor HP yang masih aktif untuk mendaftar.

3. Ikuti tes motivasi dan kemampuan dasar untuk bisa mengikuti seleksi gelombang dan tunggu pengumuman hasilnya.

4. Pilih pelatihan yang kamu minati di Mitra Platform Digital dan bayar dengan Kartu Prakerja.

5. Selesaikan pelatihan dan dapatkan sertifikat.

6. Berikan rating dan ulasan terhadap pelatihan yang telah kamu ikuti.

Baca Juga: Kata Kata Bijak Ucapan Selamat Hari Pramuka 2022, 14 Agustus 2022: Cocok Digunakan Jadi Status di Media Sosial

Halaman:

Editor: Yuanitasari ciptadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x