Makna Lirik Lagu Nasional 'Hari Merdeka' 17 Agustus 1945

- 16 Agustus 2021, 17:35 WIB
Makna Lirik Lagu Nasional 'Hari Merdeka' 17 Agustus 1945.
Makna Lirik Lagu Nasional 'Hari Merdeka' 17 Agustus 1945. /https://pixabay.com/fotoshoptofs

Lagu ini juga mengajar kan cinta tanah air dan bangsa, dengan memberi semangat gotong royong yang sebelumnya telah dilakukan rakyat Indonesia tempo dulu melawan penjajahan.

Berikut Lirik Lagu Nasional 'Hari Merdeka' atau 17 Agustus

Tujuh belas Agustus tahun empat lima
Itulah hari kemerdekaan kita
Hari merdeka nusa dan bangsa
Hari lahirnya bangsa Indonesia
Mer—de—ka

Sekali merdeka tetap merdeka
Selama hayat masih dikandung badan
Kita tetap setia tetap sedia
Mempertahankan In-do-ne-si-a
Kita tetap setia tetap sedia
Membela negara kita

Tujuh belas Agustus tahun empat lima
Itulah hari kemerdekaan kita
Hari merdeka nusa dan bangsa
Hari lahirnya bangsa Indonesia
Mer—de—ka

Sekali merdeka tetap merdeka
Selama hayat masih dikandung badan
Kita tetap setia tetap sedia
Mempertahankan In-do-ne-si-a
Kita tetap setia tetap sedia
Membela negara kita

Tujuh belas Agustus tahun empat lima
Itulah hari kemerdekaan kita
Hari merdeka nusa dan bangsa
Hari lahirnya bangsa Indonesia
Mer—de—ka

Sekali merdeka tetap merdeka
Selama hayat masih dikandung badan
Kita tetap setia tetap sedia
Mempertahankan In-do-ne-si-a
Kita tetap setia tetap sedia
Membela negara kita

Kita tetap setia tetap sedia
Mempertahankan In-do-ne-si-a
Kita tetap setia tetap sedia
Membela negara kita

Hari ini genap 76 tahun Indonesia merdeka, mari bersama bangun Negeri tercinta dengan semangat juang gotong royong dimasa pandemi. Indonesia Merdeka!. ***

Halaman:

Editor: Zaenal Mutaqin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah