Pahami Isi Butir-butir Pancasila dalam Memperingati Hari Kesaktian Pancasila pada 1 Oktober 2022

- 30 September 2022, 19:21 WIB
Ilustrasi - Pahami Isi Butir-butir Pancasila dalam Memperingati Hari Kesaktian Pancasila pada 1 Oktober 2022.
Ilustrasi - Pahami Isi Butir-butir Pancasila dalam Memperingati Hari Kesaktian Pancasila pada 1 Oktober 2022. /Unsplash/Mufid Majnun

Literasi News - Pancasila merupakan dasar negara yang menjadi pilar ideologis bangsa Indonesia.

Setiap sila-sila dalam Pancasila memiliki butir-butir pengamalan yang mengandung isi serta makna untuk dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Simak buti-butir Pancasila berikut.

Isi kandungan Pancasila dikemukakan secara kontekstual sehingga nilai-nilainya dapat ditemukan dalam kebudayaan bangsa Indonesia.

Baca Juga: Baca Manga Black Clover Chapter 339 Sub Indo Gratis di MangaPlus: Asta Latih Teknik Ki, Sihir, dan Anti-Sihir

Di Hari Kesaktian Pancasila yang di peringati setiap tanggal 1 Oktober sebagai perwujudan penghormatan terhadap pahlawan Revolusi yang telah gugur saat berjuang melawan PKI tahun 1965 silam.

Untuk itu kita sebagai warga negara wajib mengapresiasi dengan mengenal lebih jauh butir-butir yang ada dalam Pancasila.

Adapun bunyi 5 sila dalam Pancasila yaitu:
1. Ketuhanan yang Maha Esa
2. Kemanusiaan yang Adil dan Beradab
3. Persatuan Indonesia
4. Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/Perwakilan
5. Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia.

Baca Juga: Anime Summertime Render Final Episode 25 Sub Indo: Link Nonton, Jadwal Tayang, dan Preview Sinopsis

Butir-butir Pancasila sendiri pertama kali diatur dalam Ketetapan MPR No.II/MPR/1978. Setelah era reformasi, butir-butir pengamalan Pancasila ini disesuaikan berdasarkan dengan Ketetapan MPR No. I/MPR/2003.

Dikutip dari bphn.go.id berikut ini butir-butir Pancasila lengkap 1 sampai 5:

Halaman:

Editor: Yuanitasari ciptadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x