Lirik Lagu Itaneng Tenri Bolo Beserta Artinya, Lagu Bugis dari Fitri Adiba Bilqis yang Viral di TikTok

6 April 2023, 09:17 WIB
Lirik Lagu Itaneng Tenri Bolo Beserta Artinya, Lagu Bugis dari Fitri Adiba Bilqis yang Viral di TikTok. /YouTube FITRI ADIBA BILQIS

Literasi News – Inilah lirik lagu berjudul Itaneng Tenri Bolo beserta artinya, lagu Bugis yang viral di media sosial TikTok.

Itaneng Tenri Bolo adalah lagu karya Ahmad Ridha dengan lirik berbahasa Bugis yang dinyanyikan oleh Fitri Adiba Bilqis dan sering digunakan sebagai backsound di medsos, salah satunya TikTok.

Dalam terjemahan Bahasa Indonesia, Itaneng Tenri Bolo bermakna “ditanam tapi tak disiram”. Lagu ini pertama kali diunggah di kanal YouTube Amor Management pada 7 Desember 2022.

Baca Juga: Jadwal Tayang Anime Oshi no Ko Episode 1 Sub Indo: Release Date, Sinopsis, dan Link Nonton

Berikut lirik lagu Itaneng Tenri Bolo dari Fitri Adiba Bilqis, lengkap dengan artinya dalam terjemahan Bahasa Indonesia.

~ Itaneng Tenri Bolo ~

Ettata sipoji uleng tasselle taung
Magapiro napinra ampe kedomu rialeku

Padana bungae itaneng tenri bolo
Mupakaraja atikku nakku engka elota

Nulle sitengngami pappojimmu rialeku
Ulebbirenni mabbokoe

Baca Juga: Daftar Nama Pemain Para Pencari Tuhan Jilid 16 Ditayangkan SCTV: Ada Cindy Nirmala, El Manik, dan Janis Aneira

Iyapa makanja ampemu
lao rialeku, rekko engka elota
mupappadaka datu'e

Rekko lenynye'ni cenning na
temmu jelling, temmu jampang tona
Lemmu'na nyawamu lao rialeku
Mugattungngi atikku

Padana bungae itaneng tenri bolo
Mupakkaraja atikku naku engka elota
Nulle sitengngami pappojimmu rialeku
Ulebbirenni mabbokoe

Iyapa makanja ampemu
lao rialeku, rekko engka elota
mupappadaka datu'e

Baca Juga: Jadwal Acara ANTV Hari Ini Kamis 6 April 2023: Catat Jam Tayang Nakusha dan Jodoh Wasiat Bapak 3 Berubah

Rekko lenynye'ni cenning na
temmu jelling, temmu jampang tona
Lemmu'na nyawamu lao rialeku
Mugattungngi atikku

Mugattungngi atikku
Mugattungngi atikku

Terjemahan lirik Bahasa Indonesia:

~ Ditanam Tapi Tak Disiram ~

Sekian lama kita bersama, bulan berganti tahun
Entah kapan perlakuan dan sifatmu berubah kepadaku

Baca Juga: Jadwal Tayang Anime Hell’s Paradise: Jigokuraku Episode 2 Sub Indo, Preview Sinopsis dan Link Nonton

Aku bagaikan bunga yang ditanam tapi tak disiram
Kau besarkan hatiku kala ada maumu

Mungkin kau tidak mencintaiku sepenuh hati
Lebih baik aku pergi menjauh

Kau hanya bersikap manis kepadaku
Pada saat kau butuh, kau perlakukan aku seperti ratu
Jika sudah mendapat yang kau mau
Memandangku pun kau tak sudi

Begitu teganya dirimu kepadaku
Kau gantungkan hatiku

Baca Juga: 5 Finalis Indonesian Idol 12 TOP 5 Spektakuler Show 10: Ada Nabilah, Paul, Roni, Salma, dan Syarla

Aku bagaikan bunga yang ditanam tapi tak disiram
Kau besarkan hatiku kala ada maumu

Mungkin kau tidak mencintaiku sepenuh hati
Lebih baik aku pergi menjauh
Begitu teganya dirimu kepadaku
Kau gantungkan hatiku

Kau gantungkan hatiku
Kau gantungkan hatiku

Itulah lirik lagu berjudul Itaneng Tenri Bolo, lagu berbahasa Bugis yang dinyanyikan oleh Fitri Adiba Bilqis.***

Editor: Yuanitasari Ciptadi

Tags

Terkini

Terpopuler