5 Terowongan Kereta Api Terpanjang yang Ada di Indonesia, Simak Tempat dan Lokasinya

- 11 Juli 2022, 12:31 WIB
Ilustrasi terowongan kereta api.
Ilustrasi terowongan kereta api. /Pixabay/Kimdaejeung/

Literasi News - Seperti yang kita tau, terowongan menjadi salah satu infrastruktur yang sangat penting untuk menunjang akses kendaraan maupun transportasi publik.

Selain itu, terowongan juga memiliki nilai estetis tersendiri yang ikonik. Ngomongin soal ikonik, di Indonesia setidaknya terdapat 5 terowongan kereta api terpanjang yang dapat kamu kunjungi.

Daripada penasaran seberapa panjang terowongan tersebut? Berikut seperti yang dilansir dari @indonesiabaik.id. Simak lokasi dan tempatnya?

Baca Juga: Resep Tongseng Sapi Spesial Menu Idul Adha 2022 ala Chef Devina Hermawan, Dijamin Empuk dan Lezat

1. Terowongan Ijo

Terowongan kereta api terpanjang pertama di Indonesia adalah Terowongan ijo yang dibangun pada tahun 1886. Terowongan ini menghubungkan antara wilayah Kroya dan Kutoarjo Di Jawa Tengah yang memiliki panjang mencapai 580 meter.

2. Terowongan Eka Bakti Karya

Duduk di urutan kedua terowongan terpanjang di Indonesia ada terowongan Eka Bakti Karya yang menghubungkan jalur Blitar dan Malang. Terowongan ini dbangun pada 1969 dan mempunyai panjang mencapai 850 meter.

Baca Juga: Batal Beli Twitter, Elon Musk Dituntut Harus Selesaikan Akuisisi Senilai Rp659 Triliun

3. Terowongan Mrawan

Halaman:

Editor: Abdul Rokib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x