Polda Jatim Dapatkan Apresiasi FBI Usai Menangkap Pelaku Kejahatan Siber Kepada Warga AS

- 20 April 2021, 20:19 WIB
Ilustrasi kejahatan siber di dunia digital.
Ilustrasi kejahatan siber di dunia digital. /Pixabay

Literasi News - Federal Bureu Of Investigation (FBI) mengungkapan apresiasi Kepolisian Daerah Jawa Timur (Polda Jatim) yang berhasil meringkus dua orang pelaku kejahatan siber.

Kasus kejahatan siber berupa website palsu  scampage itu telah membobol data 30 ribu warga Amerika Serikat untuk mencairkan dana Pandemic Unemployment Assistance (PUA).

Pelaku kejahatan siber dalan kasus scampage ini telah melalukan aksinya sejak bulan Mei 2020 hingga Maret 2021.

Baca Juga: Kemendikbud Akui Adanya Kesalahan Teknis Soal Buku Kamus Sejarah Indonesia

Baca Juga: Jadwal Liga Italia Serie A 21-23 April 2021, Spezia vs Inter Milan, Roma vs Atalanta Live di beIN Sports

Ungkapan apresiasi itu diungkapkan Legal Attache FBI untuk Indonesia John Kim di Surabaya.

Menurut John Kim Rencananya, kasus ini akan dibuka di sana untuk dilakukan penyidikan tersendiri.

John Kim juga menyebut pihaknya akan mendukung penanganan kejahatan internasional yang dilakukan Polda Jatim.

Baca Juga: Aktivis Idea Institute Menolak Kehadiran Junta Militer Myanmar di KTT Asean Jakarta

Halaman:

Editor: Zaenal Mutaqin

Sumber: Tribrata News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x