Berikut Profil Rajat Tokas Pemeran Jalalludin Akbar dalam Serial 'Jodha Akbar' Yang Tayang di ANTV

- 30 Oktober 2020, 14:49 WIB
SINOPSIS Jodha Akbar
SINOPSIS Jodha Akbar /ANTV/

 

Literasi News - Serial India Jodha Akbar yang tayang setiap hari di ANTV sudah memasuki episode ke 43 hari ini, Jumat, 30 Oktober 2020.

Serial tersebut dibintangi oleh Rajat Tokas dan Paridhi Sharma sebagai pemeran utama. Jodha Akbar mengisahkan tentang kisah Ratu Jodha (Paridhi Sharma) dan Raja Jalalludin Akbar (Rajat Tokas), serta bagaimana pernikahan politik mereka membawa benih cinta hingga mengubah nasib India.

Melalui serial Jodha Akbar, Rajat Tokas namanya banyak dikenal. Dikutip literasinews dari berbagai sumber, berikut profil lengkap Rajat Tokas sebagai Jalaluddin Muhammad Akbar di serial Jodha Akbar:

Baca Juga: Berikut Sinopsis Jodha Akbar Episode 43, Tayang Hari Ini 30 Oktober 2020 Pukul 11.00 WIB di ANTV

Rajat Tokas adalah aktor televisi asal India yang memeluk agama Hindu. Ia lahir di Munirka, India, 19 Juli 1991.

Rajat tokas sejak kecil sudah terpikat dengan dunia akting dan sering menirukan karakter aktor india yang ada di televisi. Ayahnya, Ramvir Tokas hingga rela mengundurkan diri dari pekerjaannya demi mengantarkan anaknya menjadi seorang aktor.

Sejak usia yang masih sangat muda, Rajat Tokas sudah berkecimpung dalam dunia hiburan India khususnya seni peran. Ia memulai karier sebagai aktor cilik di serial Dharti Ka Veer Yodha Prithviraj Chauhan (2006-2007).

Baca Juga: Sinopsis 'Jodha Akbar' Episode 42: Angga menghasut Ruqaiya untuk melawan Jodha, Tayang Hari Ini

Halaman:

Editor: Zaenal Mutaqin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x