Tafsir Mimpi: Haid, Istihadhah, dan Melahirkan Bayi Laki-laki dan Bayi Perempuan

- 15 Juni 2023, 09:00 WIB
Ilustrasi terkait arti mimpi istri selingkuh menurut primbon tafsir mimpi//pexels
Ilustrasi terkait arti mimpi istri selingkuh menurut primbon tafsir mimpi//pexels /Pexels/Andrea Piacquadio/

Literasi News- Tafsir mimpi haid, istihadhah, dan melahirkan bayi laki-laki dan bayi perempuan. Apakah arti dari mimpi tersebut?

Hal-hal tersebut merupakan khusûsiyyah atau ciri khas kaum hawa perempuan. Sebab haid istihadhah dan melahirkan itu di perempuan.

Namun demikian, terkadang memimpikan haid, istihadhah dan melahirkan juga dialami oleh seorang lelaki.

Baca Juga: 20 Tafsir Mimpi yang Berkaitan Dengan Al-Qur'an, Salah Satunya Mimpi Membaca Al-Qur'an

Sebab dalam mimpi, segala hal yang tampak tidak mungkin terjadi di dunia nyata seringkali menjadi hal yang mungkin untuk terlintas di dalamnya.

Dikutip literasinews.com dari laman resmi NU. Berikut tafsir mimpi haid, istihadhah dan melahirkan:

1. Tafsir Mimpi tentang Haid

Haid secara umum memiliki arti kekurangan dalam agama, puasa, atau shalat. Terkadang pula haid menunjukkan arti kesengsaraan dan perpisahan antara pasangan suami istri. Jika orang yang bermimpi haid adalah seorang wanita maka menunjukkan arti kalau ia telah melakukan dosa atau hal yang terlarang dalam syariat.

Lalu jika dalam mimpinya ia melanjutkan mandi dari haid yang dialami, maka menunjukkan arti kalau ia telah melakukan dosa dan telah bertaubat dari dosa yang dilakukan. Jika wanita yang bermimpi tentang haid adalah orang yang sudah pada masa menopause, maka mimpi itu berarti ia akan dikarunia seorang anak.

Halaman:

Editor: Abdul Rokib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x