Ternyata Ini Perbedaan Motor New Honda BeAT 2023 Terbaru vs Honda BeAT 2022, Harganya Stabil!

- 11 Maret 2023, 15:21 WIB
Ternyata Ini Perbedaan Motor New Honda BeAT 2023 Terbaru vs Honda BeAT 2022, Harganya Stabil!.
Ternyata Ini Perbedaan Motor New Honda BeAT 2023 Terbaru vs Honda BeAT 2022, Harganya Stabil!. /Tangkap layar Intagram @motorhondaaceh/

Literasi News - Berikut ini informasi beberapa perbedaan mendasar dari motor New Honda BeAT 2023 dengan Honda BeAT 2022.

Honda BeAT sebagai motor andalan dan terlaris di Indonesia yang cukup dan ekonomis. Karena desain yang mumpuni dengan dilengkapi fitur yang berkualitas namun harganya relatif murah.

Diketahui, Honda BeAT 2022 seperti yang diperkirakan banyak orang sebelumnya menggunakan mesin eSP baru yang sebelumnya juga digunakan oleh Honda Genio.

Baca Juga: Jadwal Acara TransTV Hari Ini Sabtu 11 Maret 2023: Ada Berbagi Rejeki, Bioskop Spesial, Film Bioskop Trans TV

Lalu apa saja perbedaan yang ada pada Honda BeAT 2022 vs 2023, berikut rangkumannya:

Honda BeAT 2022

Pada tahun 2022, Beat menghadirkan berbagai tipe baru dengan desain yang lebih mengesankan. Untuk selengkapnya, berikut ini selengkapnya informasi varian, spesifikasi dan harga Beat 2022 yang dilansir dari sejumlah sumber.

1. Honda Beat CW

Model Beat paling terbaru 2022 yaitu beat CW yang ditaksir seharga Rp 16 jutaan. Beat tipe ini menawarkan varian warna Dance White dan Garage Black. Motor matik ini dilengkapi dimensi berukuran 1.856 mm (panjang), 666 mm (lebar), dan 1.068 mm (tinggi).

Baca Juga: 15 Rekomendasi Wisata di Karawang, Cek Lokasi dan Harga Tiketnya

Halaman:

Editor: Yuanitasari Ciptadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x