Ini Manfaat Main Noknok atau Latto-latto yang Sedang Viral di TikTok, Lengkap dengan Cara Mainnya

- 24 Desember 2022, 11:50 WIB
Bocah bermain latto-latto atau noknok.
Bocah bermain latto-latto atau noknok. /YouTube/Vin Win/

Literasi News - Banyak pengguna TikTok yang membagikan video saat mereka sedang asyik memainkan mainan tersebut.

Permainan Latto-Latto bisa menjadi cara bagi orang tua untuk mengatasi anak yang kecanduan gadget.

Apa sih manfaat lainnya bermain Noknok atau Latto-Latto ini?

Baca Juga: Jam Tayang MasterChef Indonesia 10 di RCTI Hari Ini: Jadwal Acara TV Sabtu 24 Desember 2022, Ada Takut Ga Sih

Selain mencegah ketergantungan pada ponsel, permainan Noknok atau Latto-Latto yang sederhana juga bermanfaat untuk membantu melatiih keseimbangan gerak otot tangan, melatih kesabaran, hingga membuat pikiran jadi lebih tenang.

Namun, permainan ini tetap harus dimainkan dalam pengawasan orang tua. Jika tidak, alih-alih bermanfaat, Latto-latto justru bisa menyebabkan memar atau luka yang lebih parah pada anak.

Noknok atau Latto-latto sendiri merupakan permainan sederhana yang terdiri dari sepasang bola kecil dan seutas tali.

Baca Juga: TAMAT! Nonton Anime Bocchi the Rock! Episode 12 Sub Indo Gratis: Penampilan Live Perdana Bocchi di Sekolah

Bagi yang ingin ikut memainkannya, berikut cara main Latto-latto yang bisa dijadikan sebagai tutorial.

Seperti yang dijelaskan, Noknok atau Latto-latto merupakan permainan tradisional yang terdiri dari dua buah bola warna-warni berbahan kayu atau plastik.

Halaman:

Editor: Yuanitasari ciptadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x